Melanjutkan catatan sebelumnya, berikut ini adalah beberapa pesan dan kesan yang ditinggalkan para pengunjung stan RBA:
- Sangat baik untuk anak-anak bermain sambil belajar, terus dikembangkan
- Semangat kembangkan taman bacanya
- Serunya membaca
- Biji congklaknya kurang banyak (selain membaca di RBA disediakan juga permainan-permainan yang menyenangkan)
- Membaca novel sangat menyenangkan dan membaca novel merupakan kegemaran dan hobyku
- Serunya baca novel
- Serunya minta abis...ada komik doraemon, puzzle dan novelnya banyak.
- Puzzle dan congklaknya seru bangett...zz...
- Terus bersemangat mencerdaskan anak bangsa melalui kegiatan membaca/ menyediakan rumah baca bagi anak-anak.
- Membaca novel menyenangkan...
- Seru banget maenan congklak...
- Baik dan kembangkan...
- Kembangkan lagi taman bacanya agar banyak anak yang suka membaca ^^
- Buku adalah jendela dunia, dengan membaca buku wawasan dan pengetahuan akan terbuka luas jadi rajin-rajinlah membaca buku.
- Keren...akan lebih keren jika lebih di promosikan keberadaan RBA ini kepada masyarakat dan perbanyak sponsor/ donatur pendukung agar lebih maju.
- Serunya bikin origami...
- Baca novel bisa buat ngilangin stress
- Bermain bongkar pasang dan congklak sangat menyenangkan
- Seru, komunikatif, bagus dan keren...
- Sangat mendukung dan mensuport demi kemajuan anak-anak bangsa.
- Jangan takut pada kesalahan karena kesalahan adalah awal dari kesuksesan. Semangat...semangat...semangat!
- Semangat dan konsisten dalam mencari ilmu kuncinya "IQRA" (Bacalah)
- Meningkatkan kreatif mewarnai dan bongkar pasang sendiri untuk mencerdaskan otak slalu berfikir yang tepat dan cepat, sangat bagus untuk anak-anak dimasa perkembangan otaknya dan untuk melatih selalu mandiri.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar